Berita Prodi Administrasi Publik

Universitas Dehasen Bengkulu Gelar Pelatihan Peningkatan Kapasitas Pengelola Digital

Bengkulu, 16 Juni 2025 – Universitas Dehasen Bengkulu mengadakan pelatihan workshop peningkatan kapasitas bagi pengelola Simkerma, website, dan media sosial yang diikuti oleh staf dari berbagai fakultas, termasuk Fakultas Ilmu-Ilmu Sosial, Fakultas Ilmu Komputer, Fakultas Ilmu Kesehatan, Fakultas Pertanian, Fakultas Hukum, Fakultas Ekonomi, dan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan. Kegiatan …

Read More »

PENANDATANGANAN MOA DAN IA OLEH FIS UNIVED DAN PERWAKILAN BKKBN PROVINSI BENGKULU

Bengkulu – Fakultas Ilmu-Ilmu Sosial (FIS) Universitas Dehasen Bengkulu (Unived) dengan Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) resmi menjalin kerja sama dalam rangka mendukung Program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM). Penandatanganan nota kesepahaman ini bertujuan untuk memberikan pengalaman praktis bagi mahasiswa dalam dunia kerja. Acara ini dihadiri oleh Dekan …

Read More »

PRESTASI DAN SUARA DI TVRI BENGKULU

Mahasiswa Administrasi Publik Unived Bengkulu Berbagi Prestasi dan Suara di TVRI Bengkulu. [Hari Kamis, 9 Mei 2024, pukul 08.00 WIB] Mahasiswi program studi Administrasi Publik Fakultas Ilmu-Ilmu Sosial Unived Bengkulu berkesempatan menjadi bintang tamu di program Obrolan Pagi Ini (OPINI) dengan tema “Prestasi dan Suara” di TVRI Bengkulu.

Read More »

BUKA BARENG HIMAPLIK

Kamis, 28 Maret 2024 menjadi hari yang penuh kebahagiaan bagi Himpunan Mahasiswa Administrasi Publik (HIMAPLIK). Keluarga besar HIMAPLIK berkumpul bersama dalam acara buka bersama yang hangat dan penuh makna. Acara ini dihadiri oleh Kaprodi, Dosen, dan Staf Administrasi Publik, serta seluruh anggota HIMAPLIK. Suasana kekeluargaan begitu terasa saat semua berkumpul …

Read More »

HIMAPLIK MENGADAKAN KEGIATAN PELANTIKAN KEPENGURUSAN PERIODE 2023/2024

Bengkulu-Pada Hari Rabu 21 Februari 2024 HIMAPLIK mengadakan kegiatan Pelantikan Kepengurusan Himaplik Periode 2023/2024. Kegiatan ini dilakukan mulai dari jam 08.00 sampai dengan selesai. Yang di Hadiri Oleh Dekan FIS ibu Dra. Maryaningsih., M.Kom. K.a Prodi Administrasi Publik, Pembina Himaplik Bapak Harius Eko Saputra, M.Si, Dosen Administrasi Publik, Dpo Himaplik, …

Read More »

SELAMAT KEPADA DAHLIA, S.I.KOM., M.A.P. ATAS SIDANG TESIS PROGRAM MAGISTER ADMINISTRASI PUBLIK

Civitas akademika Fakultas Ilmu-Ilmu Sosial Universitas Dehasen Bengkulu mengucapkan selamat dan sukses kepada Dahlia, S.I.Kom., M.A.P. yang telah menyelesaikan pendidikan S2, ini adalah prestasi luar biasa yang menunjukkan komitmen dan dedikasi Anda dalam mengembangkan pengetahuan dan keterampilan Anda di bidang ini. semoga ilmu dan pengetahuan yang diperoleh dapat bermanfaat bagi …

Read More »